Optimalisasi Proses Pembakaran – Perbandingan Excess Air-Bahan Bakar
|

Optimalisasi Proses Pembakaran – Perbandingan Excess Air-Bahan Bakar

Untuk mengetahui pengoperasian boiler yang efisien, maka operator harus mengerti seperti apa proses pembakaran di dalamnya. Pembakaran yang baik akan selalu membutuhkan kombinasi yang tepat antara bahan bakar dan oksigen untuk menghasilkan produk berupa energi panas, karbondioksida, uap air, nitrogen dan gas-gas lain (selain oksigen). Secara teori terdapat pengaturan proses pembakaran yang spesifik untuk menentukan…

Definisi Derating Dan Jenis-Jenisnya
|

Definisi Derating Dan Jenis-Jenisnya

Derating adalah suatu kondisi yang terjadi apabila daya keluaran (MW) unit kurang dari Daya Mampu Netto (DMN) yang telah ditetapkan oleh load dispatcher. Kondisi derating dimulai ketika unit tidak mampu untuk mencapai 98% dari DMN dan lebih lama dari 30 menit, atau dengan kata lain apabila load dispatcher menginginkan beban tertentu pada suatu pembangkit listrik…

Analisa Batubara
|

Analisa Batubara

Analisa batubara merupakan proses yang sangat penting dalam sebuah industri pembangkitan listrik, dimana proses ini bertujuan untuk mencocokkan dokumen kontrak batu bara yang berasal dari mitra apakah telah sesuai ataukah tidak, dan juga sebagai input data untuk menghitung heat rate atau efisiensi dari sebuah pembangkitan listrik. Batubara adalah senyawa hidrokarbon yang terdiri dari unsur-unsur yang…

Prinsip Dasar Konservasi Boiler
|

Prinsip Dasar Konservasi Boiler

Konservasi boiler secara umum dapat didefinisikan sebagai upaya untuk melindungi permukaan material pipa boiler (water side dan steam side) serta main drum dari terjadinya korosi ketika boiler dalam keadaan tidak beroperasi (idle), istilah lain dari konservasi boiler adalah boiler lay-up. Korosi pipa terjadi yaitu pada saat dilakukan boiler drain sebagian air akan terperangkap dan menempel…

Proses Kimia Pembakaran Batubara

Batubara adalah bahan bakar utama pembangkit listrik tenaga uap yang terkandung energi secara kimia melalui ikatan-ikatan kimia antara karbon, hidrogen, oksigen, nitrogen, dan sulfur. Batubara tidak memiliki struktur kimia yang baku karena merupakan campuran dari beberapa ikatan hidrokarbon yang kompleks, dan apabila ikatan tersebut terputus melalui proses pembakaran maka akan menghasilkan energi panas.

Pengenalan Software GateCycle (Bagian 2)
|

Pengenalan Software GateCycle (Bagian 2)

Design dan Off-Design GateCycle menyediakan dua mode simulasi untuk tiap-tiap icon peralatannya yaitu mode Design dan Off-Design. Case dari model dapat digunakan sebagai dasar design dari suatu icon peralatan. Mode Design pada Gate Cycle digunakan untuk mengkalkulasi besaran fisik dan parameter design dari suatu icon peralatan dengan acuan perhitungan pada satu parameter performance khusus yang…

Pengenalan Software Gate Cycle (Bagian 1)
|

Pengenalan Software Gate Cycle (Bagian 1)

GateCycle adalah software simulasi keluaran GE (General Electric) yang mengaplikasikan dan menganalisis kinerja sebuah pembangkit thermal secara terperinci berdasarkan data variabel terukur. Gate Cycle memberikan opsi bagi user untuk melakukan analisis data dengan menggunakan modeling secara “Design” dan “Off-design”, selain itu Gate Cycle dapat digunakan untuk :

End of content

End of content