Humidity

Kelembaban atau Humidity adalah jumlah kandungan uap air didalam udara. Kelembaban dinyatakan sebagai kelembaban absolut (absolute humidity) dan kelembaban relatif (relative humidity). Absolute humidity menyatakan besarnya kandungan uap air per satuan volume udara, sedangkan Relative humidity adalah besar kandungan uap air per jumlah maksimum kandungan uap air yang dapat berada didalam udara pada saat tersebut. Kelembaban relatif dinyatakan dalam bentuk prosentase (%).

Similar Posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *