Pengenalan Software GateCycle

Pengenalan Software GateCycle

Apa itu GateCycle? GateCycle adalah suatu aplikasi perangkat lunak yang digunakan untuk kebutuhan desain dan evaluasi performance suatu pembangkit listrik termal baik pada kondisi desain maupun off-design. Aplikasi GateCycle mengkombinasikan intuisi, model berbasis gambar dengan analisis termodinamika, perpindahahan panas, proses mekanika fluida di dalam suatu sistem pembangkit, untuk mempermudah dalam desain dan analisis kompleks seperti…

Heat Rate Input-Output
|

Heat Rate Input-Output

Secara umum heat rate didefinisikan sebagai total panas input yang masuk ke dalam sebuah sistem dibagi dengan total daya yang dibangkitkan oleh sistem tersebut, dengan satuan Btu/kWh atau kJ/kWh atau kCal/kWh (satuan yang biasa dipakai oleh industri pembangkitan listrik di Indonesia). Walaupun definisi heat rate di atas terlihat sederhana, namun parameter-parameter yang digunakan untuk menghitung…

End of content

End of content